Persaingan Ketat, SFC Harus Kerja Keras di Delapan Besar
Palembang, BP
Sriwijaya FC (SFC) telah memastikan satu tiket di babak delapan besar Liga 2 2019. Mewakili Wilayah Barat, SFC lolos bersama Persiraja Banda Aceh, Persita Tangerang. Satu kuota sisa masih diperebutkan Perserang Banten,…