Dua Pelaku Jambret di Palembang Ini Nyaris Tewas Dibakar Massa
Palembang, BP- Indra Widodo (25) dan Taufik warga Tegal Binangun, Kecamatan Plaju Palembang hampir tewas dibakar warga lantaran melakukan aksi jambret di Jalan Padat Karya, Kecamatan Sematang Borang tepatnya di depan kantor Lurah, Rabu…