

Palembang, BP – Aldi Danendra (20) warga Desa Lais, Kecamatan Lais, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) ini ditangkap anggota Reskrim Polsek Sukarami lantaran melakukan aksi pencurian handphone milik Milza wanita yang dikenalnya lewat media sosial Facebook.