Persib Vs Arema FC, Jalan Maung Bandung Tempel Pemuncak Klasemen
Persib menghadapi Arema, harus menang. (IG)
JAKARTA, BP - Jadwal Liga 1 2022-2023, Kamis (23/2/2023), akan mempertemukan Persib Bandung dengan Arema FC Malang. Laga ini akan dilangsungkan di Stadion Pakansari, Bogor, mulai pukul 15.00 WIB.…