Herman Deru Hadir di Acara ICMI Sumsel, Tanda Maju Bersama di Pilgub Sumsel?
Palembang, BP- Mantan Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Herman Deru bersama Bupati Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Heri Amalindo, Rabu (20/3) sore terlihat kompak, akrab dan duduk berdua serta sempat salam komando saat di poto oleh wartawan di acara Buka Bersama dan Shalat Taraweh Bersama , Silaturahmi dan Konsolidasi ICMI Orwil Sumatera Selatan Sebagai Sumber Solusi yang diadakan Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia (ICMI) Orwil Sumsel di Ball Room Hotel Swarnadwipa Palembang.