Dewangga Segera Main di Liga 1 Thailand

744
Alfeandra Dewangga, salah satu punggawa timnas yang bersinar pada Piala AFF 2020 lalu. (BP/IST)

Jakarta, BP – Setelah Piala AFF Alfeandra Dewangga pemain PSIS Semarang mengaku akan hijrah ke Thailand. Pengakuan pemain PSIS Alfeandra Dewangga ini dilontarkan saat menerima bonus Piala AFF dari Rektor USM Semarang.

“Insya Allah fix di bulan Agustus. Kalo kemarin saya dikasih tahu belum ada, untuk fix klubnya belum ada. Tunggu saja info lebih lanjut untuk saya di Thailand nanti, di Thailand Liga 1,” kata Dewangga pada media.

Baca Juga:  Hanura Partai Pertama Bantu APD di RS Bhayangkara Palembang

Terkait hijrah ke Thailand baik keluarga maupun pihak kampus mendukung Dewangga.
“Orangtua tetap mendukung. Dewangga memilih klub yang ke luar negeri hari ini ada agen yang mau ketemu untuk ke Korea. Dan yang sudah langsung ke Dewangga sendiri dari klub Thailand katanya,” ucap Yuli Wulandari, Ibu Dewangga.

Sementara itu, agen Dewangga mengatakan bahwa dewangga hanya akan memilih club yang memberi nya banyak jam terbang, bukan hanya di jadikan alat marketing, jadi semua kemungkin masih dapat terjadi karna baru sebatas kesepakatan lisan saja.

Baca Juga:  Indonesia Kerja Keras Tingkatkan Investasi

dewa rencana nya akan bergabung dengan club yang di maksud pada bulan agustus nanti, agen nya mengatakan dewa masih akan memperkuat psis setidak nya sampai akhir musim.

Pada kesempatan itu Dewangga juga mengakui skilnya masih kurang saat bermain di Piala AFF, sehingga perlu latihan keras dan banyak menimba pengalaman bermain.

Baca Juga:  Semi Final Leg 2 Piala AFF, Ricky Kambuaya: Kami Optimis

Dewangga sudah ada niat untuk keluar negeri, sementara di PSIS dulu aja udah bagus. Semoga lancar sampai dibulan Agustus nanti.  #rid/net

Komentar Anda
Loading...