Terkandala Dana, Sejak Dua tahun Terakhir Penelitian Balar Sumsel Turun

17
BP/IST
Balai Arkeologi (Balar) Sumatera Selatan (Sumsel) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menggelar seminar arkeologi dengan tema “Sinergi Penelitian Arkeologi yang Berkelanjutan” di Hotel Amaris Palembang, Kamis, (28/11).

Palembang, BP

Balai Arkeologi (Balar) Sumatera Selatan (Sumsel) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menggelar seminar arkeologi dengan tema “Sinergi Penelitian Arkeologi yang Berkelanjutan” di Hotel Amaris Palembang, Kamis, (28/11).

Seminar ini dihadiri oleh para arkeolog dan tamu undangan dari berbagai instansi daerah serta mahasiswa dan Komunitas-komunitas yang berminat di bidang Arkeologi ini.

Baca Juga:  Jadikan Pempek Mendunia

Drs. Budi Wiyana selaku Kepala Balar Sumsel mengatakan, pada tahun ini ada delapan penelitian yang dilakukan dan juga ada beberapa tawaran penelitian yg telah diajukan.

“Tetapi, Setelah dua tahun terakhir  peneliti mengalami penurunan, Karena kurang mendukungnya keadaan dana untuk melakukan penelitian. Untuk tahun depan penelitian akan kami lakukan dibeberapa daerah seperti Pagaralam ,muara Jambi dan sekitarnya, kata ” Budi Wiyana.

Baca Juga:  Elektabilitas AHY Tembus 11,6 Persen, Tama : Pemuda di OI Akan Memilih AHY Sebagai Presiden

Menurut, Arkeologi sendiri merupakan ilmu yang mempelajari benda-benda tinggalan masa lampau. Umumnya data Arkeologi tidak hanya berupa benda namun juga dapat berupa data Tertulis.

Sedangkan, narasumber pada kegiatan  tersebut, Drs. Sonny Chr. Wibisono, M.A., DEA  peneliti ahli utama dari LITBANG disdikbud RI Jakarta. Dan  Drs. Roby, MBIT Ardiwidjaya, peneliti ahli utama, LITBANG, Disbudpar RI Jakarta, dan Sondang M.Siregar koordinator peneliti Balar Sumsel.#osk

Baca Juga:  Kecil Kemungkinan ditemukan Struktur Bangunan Utuh di Bukit Seguntang

 

 

Komentar Anda
Loading...