Inderalaya, BP–Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ogan Ilir menerima kunjungan Anggota Komisi A DPRD Kabupaten Bangkalan Provinsi Jawa Timur dan Anggota DPRD Komisi III Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumsel, kunjungan tersebut diterima langsung oleh ...
Rumah Adat Kesultanan Palembang Darussalam Jadi Pusat Rujukan Literasi Sejarah dan Kebudayaan Melayu
Palembang, BP–Rumah Adat Kesultanan Palembang Darussalam yeng terletak di Jalan Sultan M Mansyur , Kecamatan IB II Palembang, kini menjadi pusat rujukan berbagai kalangan dalam mencari dan meneliti serta mempelajari literasi, sejarah dan kebudayaan melayu ...
Dari Lampung, Presiden Jokowi di Palembang Untuk Resmikan Sejumlah Acara
Palembang, BP Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo ke Palembang, yang direncanakan Minggu (21/1) sore tiba di Palembang guna melakukan kunjungan kerja di kota Palembang dan Banyuasin. Untuk itu Polda Sumsel dan jajaran melakukan pengamanan ...
Kunjungan Wisata Di Sumsel Lolos Target RPJMD Hingga 2018
Palembang, BP Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Sumatera Selatan (Sumsel) Irene Camelyn Sinaga memastikan, berdasarkan RPJMD target kunjungan wisatawan ke Sumsel lolos target hingga 2018 dengan target 48 ribu kunjungan wisatawan. “Sedangkan target 2016 ...
Sumsel Punya HAP Pelayanan Publik
Palembang, BP–Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) RI Prof Dr Diah Nataliza, MBA beserta rombongan melakukan kunjungan ke Kantor Harian Umum BeritaPagi, di Jalan Talang Kerangga, Jumat (13/10). Diah Nataliza ...