Palembang, BP–Tingginya antusiasme anak-anak usia 12 dan 14 tahun mengikuti festival sepakbola Alex Noerdin Cup 2019, membuat sang pembina, Alex Noerdin, mempersilakan jika pemain Timnas All Star memilih lebih dari tiga anak terbaik, yang berarti ...
Arsip: Jumat, 15 Maret 2019
BERITAPAGI – Jumat, 15 Maret 2019
MPR: Kisruh DPT Bisa Diatasi KPU Dengan Transparan
Jakarta, BP–Anggota MPR dari Fraksi PDI Perjuangan Aria Bima mengatakan, polemik Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang terjadi belakangan ini bisa diatasi dengan transparan. KPU sudah menyediakan data untuk divalidasi. “Di era reformasi ini semua sangat ...
Dewan Kritisi Kebijakan Hutan Dirawat Masyarakat
Palembang, BP — Kebijakan pemerintah pusat memberikan kewenangan kepada 7 juta masyarakat Indonesia untuk merawat hutan dikritisi oleh Dewan Perwakilan Rakyat. Sebab, seharusnya kondisi hutan yang rusak menjadi tanggung jawab pemerintah. Anggota DPR-RI dari Fraksi Gerindra, ...
Walaupun Lembur, Satgas TMMD Ke 104 Terus Lakukan Penimbunan Jalan Pulokerto di Malam Hari
Palembang, BP Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0418/Palembang, terus melakukan penimbunan jalan penghubung Kampung Pulokerto dan Kampung Sungai Rengas di malam hari pada Kamis (14/3) malam. Walaupun harus lembur, ...
Anak-anak Kampung Pulokerto ikuti Lomba Azan
Palembang, BP Setelah sukses menggelar Lomba Cerdas Cermat dan Lomba mewarnai TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) 104 Posko TMMD Ke 108 kembali menggelar kegiatan non fisik yaitu Lomba Azan di masjid AT-Taufik Pulokerto, Kecamatan Gandus Palembang. Tampak ...
Pembangunan Jembatan Kampung Rengas Oleh Satgas TMMD Ke 104 Terus di Kebut
Palembang, BP Pembangunan jembatan di Kampung Sungai Rengas Rt 33 Rw 05 Kelurahan Pulokerto Kecamatan Gandus terus dikebut. Terlihat pihak terkait tengah melihat rancangan jembatan, Jumat (15/3). Keberadaan jembatan akan sangat membantu warga ...
Satgas TMMD Ke 104, Kodim 0418 Palembang Pasang Biotex untuk Timbun Jalan
Palembang, BP Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0418/Palembang memasang Biotex untuk penimbunan jalan yang menghubungkan kampung Pulokerto dengan kampung Sungai Rengas, Kecamatan Gandus Palembang. Jumat (15/3) Penimbunan jalan yang ...
Penimbunan Jalan Kampung Pulokerto- Kampung Rengas Terus Dilakukan
Palembang, BP Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0418/Palembang di Kelurahan Pulokerto, Kecamatan Gandus, Palembang terus dikebut, Jumat (15/3) kegiatan TMMD 104 Kodim 0418/Palembang diawali dengan melanjutkan penimbunan jalan yang menghubungkan kampung ...
Tiga Truk Terguling di Jalintimsum
Banyuasin, BP–Kecelakaan lalu lintas ruas Jalan Lintas Palembang-Jambi, Kabupaten Banyuasin kembali terjadi, kali ini tiga truk terguling di badan jalan KM65, Kampung Meranjat, Kelurahan Rimba Asam, Kecamatan Betung, Kabupaten Banyuasin, Jumat (15/3). Selain menyebabkan kemacetan ...