BERITAPAGI: Senin, 9 Mei 2016
SFC Latihan Minus 3 Pemain
Palembang, BP
Latihan perdana pascalibur dua hari tak dihadiri tiga pemain belakang, Wildansyah, Thieery Gathuessi, dan Ngurah Nanak. Mereka absen karena sakit dan tak mendapat...
Sengketa Lahan, Warga Serbu Kantor Bupati
Muratara, BP
Puluhan massa yang merupakan para orangtua murid SD Negeri 2 Noman Lama, Kecamatan Rupit, Kabupaten Muratara menyerbu kantor Bupati Kabupaten Muratara. Serbuan massa...
Tidak Ada Kontrak, Waskita Hentikan LRT
Palembang, BP
PT Waskita Karya memprediksi akan menghentikan pengerjaan light rail transit (LRT) jika hingga akhir tahun ini tidak ada kontrak antara Kementerian Perhubungan (Kemhub)...
Palembang Berpotensi Tuan Rumah Cabor Wajib
Palembang, BP
Meski belum ada keputusan mengenai daerah penyelenggara cabor akuatik, namun peluang Palembang untuk menjadi tuan rumah cabor wajib Olimpiade pada Asian Games 2018...
Konsumsi Narkoba, 5 Prajurit Kodam Dipecat
Palembang, BP
Setelah kasus penyalahgunaan narkoba mempunyai kekuatan hukum tetap, lima prajurit Kodam II Sriwijaya dipecat lewat upacara Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH), Senin (9/5).
Upacara...
Dodol Aja Piknik, Masak Anda Enggak?
Jakarta, BP
Salah satu indikator bahwa pariwisata sudah menjadi gaya hidup adalah meme-meme di media sosial. Program itu bagus, jika dijadikan bahan candaan, tema stand...
Sumsel Percepat Jalur Khusus Kereta Api Batubara
Palembang, BP
Sebagai perusahaaan pemegang izin pertambangan, PT Banjarsari Pribumi yang tergabung dalam Servo Group mengusulkan rencana pembangunan jalur kereta api khusus batubara di atas...
Puluhan Alumni dan Kader HMI Palembang Datangi Polda
# Laporkan Ketua KPK
Palembang, BP
Karena dinilai telah mencemarkan nama baik Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) melalui pernyataan Wakil Ketua KPK Saut Situmorang pada Kamis (5/5)...
Nusantara Mengaji Tetap Diteruskan
Palembang, BP
Gerakan Nusantara mengaji wilayah Sumatera Selatan resmi ditutup di Pondok Pesantren Al Ittifaqiah, Ogan Ilir, Minggu (8/5) malam. Sesuai dengan data panitia, Sumsel...
Sembunyi di Bawah Rumah Panggung
Tersangka Pengeroyokan Ditangkap Polisi
Palembang, BP
Merasa ketakutan saat mengetahui kedatangan sejumlah polisi yang hendak menangkapnya, Adi Irawan (28) yang terlibat kasus pengeroyokan ini bersembunyi di...